Wednesday, May 29, 2002

Di sini ku masih kuterdiam
Merenung dalam cengkrama bisu malam
Mengurai kekelaman hidup masa lalu

Ingatkan jejak yang pernah kita susuri
Membawa duka kerinduan sanubari
Kenang cinta terdampar bayangan mati

Ku Jeritkan malam tiada akhir,
Karena perpisahan lalu masih mengambang,
Dan ku masih ingin bersamamu ...

*Maafkan aku*

-Seattle, WA-
Wednesday, May 29 2002

No comments: